Kenapa Harus Berbisnis di Internet??
Komersialisasi dan privatisasi internet yang meningkat beberapa tahun yang lalu, telah menjadi dasar pertumbuhan Electronic Commerce. Di masa lalu, dunia bisnis bisa melakukan aktivitas antara satu dan lainnya melalui jaringan khusus tapi pertumbuhan drastis dari internet telah merubahparadigma tersebut dan akhirnya menjadikannya lebih luas.
Menurut majalah wirausaha k edisi 57 bulan Desember2007. Tahun 2008 bisnis online menjadi bisnis paling menguntungkan Sepanjang tahun jenis bisnis yang direkomendasikan adalah menjadi internet marketer, mendirikan webstore, serta penjualan berbasis internet,dll. Dibandingkan denan bisnis system computer, data processing, dan jasa informasi lainnya.
Macam-Macmnya Bisnis online
Bisnis online adalah bisnis yang dilakukan via internet sebagai media pemasaran dengan menggunakan website sebagai catalog. Jika anda berbenturan dengan biaya atau tidak punya tempat untutuk membuat toko bisnis online bisa menjadi solusi untuk anda memasarkan produk yang anda buat. Atau untuk anda yang mempunyai toko dan ingin pemasaran menjadi lebih luas. Bisnis online bisa menjadi solusi untuk anda.
Dahulu kala, hanya orang-orang tertentu saja yang bisa menjalankan bisnis online. Diperlukan penggetahuan yang besar akan web developing dan juga uang yang tak kalah beras untuk membayar jasa web developer. Namun saaat ini, dengan banyaknya layanaan web yang gratis, hamper semua orang bisa segera mulai memunculkan profile dan tulisannya di internet dan digunakan untuk berbagai keperluan, mulai dari sekedar curhat, tulis resep, taruh foto, hingga berbisnis.
0 komentar:
Posting Komentar
silahkan anda berkomentar sepenuh hati, sebagai bentuk kontribusi dan motivasi untuk kemajuan blog ini. saya ucapkan trima kasih atas kontribusi anda.